Harga dan Spesifikasi Lengkap iPhone 6s

iPhone 6s adalah smartphone terbaru dari Apple yang di pasarkan ke seluruh dunia termasuk Indonesi, Smarphone ini resmi dirilis dan di pasarkan pada tahun 2015.

iPhone 6s

Body

Body iPhone 6s menggunakan bahan Alumunium 7000 yang membuat Smartphone ini sangat kuat terhadap benturan dan tidak mudah bengkok.

Mesin

iPhone 6s dibekali dengan prosesor APPLE A9 yang membuat performa jadi lebih cepat di bandingkan prosesor sebelumnya, prosesor ini memiliki perfoma layaknya prosesor yang digunakan pada PC.


Fitur

Fitur unggulan dari iPhone 6s adalah 3D touch yang membuat sentuhan layar terasa berbeda - beda saat menjalankan fitur yang berbeda.

Kamera

Kamera yang diusung iPhone 6s berukuran 12 MP untuk kamera utama dan untuk kamera depan berukuran 5 MP .

Spesifikasi lengkapnya di bawah ini :


Scroll ke bawah
Spesifikasi iPhone 6s
LAYAR
  LED  backlit IPS
  Sentuh  3D touch
  Body  Alumunium 7000
MESIN
  CPU  apple a9
  OS  ios 9r
KAMERA
  Depan  5 MP
  Belakang  12 MP
MEMORI
  RAM  2 GB
  Internal  16 / 64 / 128 GB
  Slot Kartu Memori  NO


Harga : Rp.9.000.000,- ( harga mungkin berubah )

Baca juga :Cara membuat blog sendiri

Previous
Next Post »

Recommendation